
Pengertian Sistem KomputerSistem komputer merupakan kombinasi dari komponen komputer yang bekerjasama membentuk sebuah sistem untuk melakukan tugas tertentu. Adanya banyak komponen yang bekerja secara bersama itulah yang kemudian bisa membuat komputer bekerja seperti apa yang...